Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2015

fahutan 2014

Gambar
MAKALAH SIVIKULTUR “ Gaharu (Aquilaria malaccensis Lamk)   ”   Disusun oleh Kelompok 7 : AHMAD FAUZY                              L 131 14 061 TANDI MEDITA SAPUTRA          L 131 14 032 RISMAN                                             L 131 14 010 MOH RAFLI                                      L 131 14 045 JURUSAN KEHUTANAN FAKULTAS KEHUTANAN UNIVERSITAS TADULAKO 2015 I.        PENDAHULUAN 1.1        Latar belakang Mengingat saat ini gaharu sangat sulit ditemukan sehingga perlu dipertahankan dan dilestarikan agar jenis ini tidak punah serta gaharu telah lama diperdagangkan sebagai komoditi elit utnuk keperluan industri. Eksploitasi gaharu yang selama ini dilaksanakan tanpa memperhatikan kaidah kelestarian mengakibatkan populasi pohon gaharu saat ini semakin menurun, bahkan sejak tahun 1995 CITES telah memasukkan gaharu kedalam Appendix II, karena populasinya telah semakin berkurang, bahkan mendekati kategori rent